IBX5A75EE39CE59E

Cara Membuat Subtitle Video atau Film Dengan Mudah dan Sederhana


Subtitle merupakan suatu kata yang terdapat dalam video atau film yang mengartikan setiap ucapan yang ada di film atau di video tersebut ke dalam bahasa lain. Terkadang kita mendownload film atau video di berbagai website tidak terdapat subtitle film atau video tersebut, sehingga mengharuskan kita membuat sendiri subtitle tersebut. Nah, bagi anda yang ingin membuat subtitle sendiri secara mudah dan sederhana, inilah tutorialnya :

1. Buka Notepad di Komputer / Laptop anda


2. Tulis Durasi Waktu Suatu Kata Untuk Ditampilkan di Video atau Film


Keterangan : 

1                                             :  merupakan nomor urut subtitle tersebut
00.00.01.00 --> 00.00.10.00  :  waktu dimana saat kata dalam suatu subtitle ditampilkan

3. Tulislah Kata yang Ingin Dibuat Subtitle 


Keterangan :
Kata AOS WEB PRODUCTION akan ditampilkan di Video atau Film pada detik ke 1 sampai 10

4. Setelah Semua Kata Ditulis, Simpan Notepad Tersebut Dengan Format   .srt

Simpan Terlebih Dahulu Dalam Format  .txt



Lalu Rename .txt Menjadi .srt Seperti Ini :


5. Buka Film atau Video Anda Lalu Masukkan Subtitle 
Cara Memasukkan Subtitle : Tekan File Subtitle, Tarik Jangan Lepas, Lepaskan Saat Berada Di Layar Video atau Film.

Hasilnya Seperti Ini :



Itulah Cara Membuat Subtitle Video atau Film Dengan Mudah dan Sederhana, Semoga Bermanfaat dan Menjadi Referensi Bagi Anda.







Previous
Next Post »